Pimpinan DPRD Dorong Pansus Tuntaskan Ranperda Secepatnya
OnAMBON,MRNews.com,- Pimpinan DPRD Kota Ambon mendorong panitia khusus (Pansus) rancangan peraturan daerah (Ranperda) agar bisa fokus membahas dan menuntaskan penyelesaian Ranperda secepatnya, tanpa menafikan tugas DPRD lainnya termasuk konsolidasi Pileg 17 April mendatang. Terakhir, ada delapan Ranperda masuk ke DPRD dan telah…