Bekerja di Australia, Naker Ambon Harus Berkualitas & Tersertifikasi
OnAMBON,MRNews.com,- Setiap tahun Australia membutuhkan tenaga kerja dari luar negeri termasuk Indonesia khususnya Ambon. Sehingga untuk bekerja di Australia, tenaga kerja (Naker) asal Kota Ambon harus berkualitas dan bersertifikasi sesuai standart Australia. Karena itu, Vocational Education, Training and Employment Australia (VETEA) sebagai…