Fatayat & GP Ansor Maluku Dukung Penuh Pesparani
OnAMBON,MRNews.com,- Fatayat Nahdalatul Ulama (NU) Wilayah Maluku mendukung penuh pelaksanaan event pesta paduan suara gerejani (Pesparani) Khatolik nasional pertama di Kota Ambon, Provinsi Maluku, 27 Oktober–01 November 2018. Dukungan itu disampaikan Ketua Pengurus Wilayah Fatayat NU Maluku, Habiba Pellu kepada Mimbarrakyatnews.com di…